TENTANG
Wing air ,dengan atas nama resmi PT Wings Abadi
Airlines merupakan penerbangan berbasis di Jakarta ,termasuk dalam gabungan
Lion Group ,Wings Air juga sudah mendapatkan sertifikasi IATA Operasi Safety
Audit (IOSA) yang berarti bahwa Wings Air telah seluruhnya memenuhi standar
keselamatan penerbangan internasional. Untuk saat ini Wings air masih tergabung
satu system reservasi dengan Lion Air dan Batik Air.
SEJARAH
Wings Air secara syah di resmikan pada tahun 2003 ,
dan muali beroperasi penerbangan pada bulan Juni 2003 tepatnya di tanggal 13.
Maskapai ini telah beroperasi untuk penerbangan Domestik dan Internasional.
Untuk penerbangan internasional yang sudah
di terbangkan antara lain Medan – Penang dan Pekanbaru
– Malaka. 100% saham daripada Wings Air adalah milik Lion Air.
JADWAL PENERBANGAN WINGS AIR
Anda dapat mengecek penerbangan dengan menggunakan
Wings Air di system Mediatovel.com dan
dapat membandingkan 11 Maskapai Domestic lainnya , untuk lambang maskapai Wings
Air beda dengan Lion Air dan Batik Air.
PEMESANAN TIKET WINGS AIR
Untuk melakukan pemesanan Tiket Wings Air dapat kami
layani melalui mediatovel.com atau
dapat menghubungi kami melalui costumer service untuk merencanakan dan
mendapatkan harga terbaik yang anda inginkan.
PEMBAYARAN TIKET WINGS AIR
Kami menerima pembayaran atas pemesanan Tiket Wings
Air yang dilakukan melalui mediatovel.com atau
melalui costumer service kami dengan melakukan transfer antar rekening pada
informasi berikut ini.
PENERBITAN TIKET WINGS AIR
Pemesanan yang telah anda buat melalui Mediatovel.com akan disetujui dan
diterbitkan E-tiket apabila pembayaran telah kami terima sebelum batas akhir
pemesanan, dan mohon untuk melakukan konfirmasi melalui halaman berikut ini,
atau dapat menghubungi costumer service kami.
PEMBATALAN TIKET DAN PERUBAHAN JADWAL WINGS AIR
Pembatalan Tiket dan Perubahan Jadwal yang dilakukan
oleh costumer akan kami layani selama tiket yang anda pesan tersebut
diterbitkan oleh PT. Media Ekstrans Jaya sesuai dengan peraturan yang
diberlakukan dari Pihak Maskapai.
Pihak Maskapai berhak membatalkan atau mengubah
rencana keberangkatan, jadwal, rute, pesawat terbang atau tempat transit
penerbangan mana pun yang tiketnya telah dibayarkan, kapan pun dan dari waktu
ke waktu, untuk alasan apa pun, tanpa pemberitahuan kepada penumpang yang
terkena dampak dari perubahan tersebut, dan oleh karena itu, perusahaan
pengangkut tidak bertanggung jawab kepada Penumpang atas pembatalan atau
perubahan tersebut, baik yang disebabkan oleh Force Majeure (kejadian yang
berada di luar kuasa manusia); dengan syarat bahwa perusahaan pengangkut dapat
dan berhak memberikan hal-hal berikut secara sepihak kepada Penumpang yang
terkena dampak pembatalan atau perubahan tersebut :
1) Mengatur ulang rute ke tempat tujuan yang tertera
pada Tiket Penumpang dalam jangka waktu yang wajar dengan menggunakan jasa
Perusahaan Pengangkut itu sendiri atau
(2) Mengembalikan uang tiket ke Penumpang dengan
sejumlah yang tidak lebih besar dari apa yang telah dibayar oleh Penumpang
untuk penerbangan yang bersangkutan.
PERATURAN BAGASI WINGS AIR
Free Bagasi Domestik
Ekonomi
|
: 10 Kg
|
Bisnis
|
: 10 Kg
|
Bayi
|
: 10 Kg (Ekonomi & Bisnis)
|
Free
|
: 7 Kg
|
Dimensi
|
: 56cm x 45cm x 25cm
|
Kabin Bagasi
Informasi Lain Bagasi
· Anda juga boleh membawa kotak peralatan kosmetik
atau laptop kedalam kabin
· Fasilitas bagasi ekstra (Free Baggage Allowance/FBA) sebesar maksimal 20 kg bagi penumpang yang bepergian membawa alat olah raga dan alat musik, juga memberikan fasilitas bagasi ekstra bagi alat bantu penumpang difabel dan kereta bayi.
· Wings tidak memperbolehkan hewan peliharaan untuk dibawa ke kabin. Hewan peliharaan harus diletakkan di kompartemen bagasi khusus hewan hidup, dengan perhitungan berat dimasukkan ke dalam fasilitas bagasi penumpang.
· Fasilitas bagasi ekstra (Free Baggage Allowance/FBA) sebesar maksimal 20 kg bagi penumpang yang bepergian membawa alat olah raga dan alat musik, juga memberikan fasilitas bagasi ekstra bagi alat bantu penumpang difabel dan kereta bayi.
· Wings tidak memperbolehkan hewan peliharaan untuk dibawa ke kabin. Hewan peliharaan harus diletakkan di kompartemen bagasi khusus hewan hidup, dengan perhitungan berat dimasukkan ke dalam fasilitas bagasi penumpang.
PERATURAN CHECK IN WINGS AIR
Check in biasanya dimulai 2 (dua) jam sebelum waktu
keberangkatan, Counter check in akan tutup 45 (empat puluh lima) menit sebelum
waktu keberangkatan. Atau konsumen dapat Online Check in melalui LionAir.co.id
KATEGORI PENUMPANG WINGS AIR
Dewasa
|
: > 12 Tahun
|
Anak
|
: 2 – 12 Tahun
|
Bayi
|
: < 24 Bulan
|
PROFIL PERUSAHAAN WINGS AIR
Nama Perusahaan
PT Wings Abadi Airlines
Kode IATA /ICAO / IDX
IW / WON / -
Kantor Pusat
Lion Air Tower, JI. Gajah Mada No.7, Jakarta
Keberangkatan
Terminal 1A Bandara Soekarno Hatta
Terminal 1A Bandara Soekarno Hatta
Call Center
0804 1 778899
021 637 98000
Website
htttp://www.wingsair.co.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar